Brownis kukus White Coffee

Brownis kukus White Coffee

Oleh Tiarachh, Pengen banget nyemil brownis kukus, tapi pas lihat stok coklat bubuk maupun coklat blok nya habiiis.. Adanya Luwak white coffee.. Kepikiran jadinya modifikasi resep brownis 3sendok.. Kalau mau lebih besar, takarannya tinggal dikalikan yaa... Happy cooking, moms!

Waktu Memasak
40mnt
Porsi
0
Bookmark
73

Informasi dari Cookpad

726.741 Resep

Langkah Memasak

Langkah 1
Panaskan dulu dandang untuk mengukus. -kocok telur, gula, BS, white coffee hingga gula larut. Setelah larut masuka sedikit² terigu yg telah diayak sambil terus diaduk perlahan dan rata. Tambahkan minyak/margarin cair aduk kembali. Tuang kedalam cetakan yg telah diolesi margarin dan taburan terigu. Kukus hingga matang (kurleb 20/25mnt) Setelah matang, angkat dan sajikaaan :* :*

Bahan

    3 sdm terigu (me. segitiga biru)
    3 sdm gula pasir
    3 sdm minyak goreng/margarin cair
    1 sdt baking soda
    1/2 sdt SP (boleh skip)
    1 butir telur
    1 bungkus luwak white coffee

Label

Bagikan Resep

Resep lainnya yang sama