Coffee Milk Choco Tea

Coffee Milk Choco Tea

Oleh DKitchen, Sy sebenarnya bukan pecinta kopi. Krn seringkali ada efek kurang enak di lambung. Kadang kembung dan perih. Namun sesekali masih bisa. Kalau susu, dan olahan susu, sy suka. . Kali ini sy me-recook resep coffee milk Tea milik mb mungki, dengan modifikasi tambahan Coklat bubuk dan SKM nya pakai yg coklat. . . . . Source : Pawon ibuk https://cookpad.com/id/resep/6650500-coffee-milk-tea-seninsemangat?invite_token=KW5j3k69WQVuJNFXDa7yCAiF&shared_at=1600613151 . . . . #NgacoAllAboutCoffeeWithMungki #Cookpadcommunity_Surabaya #Coboy #GA_TheNextLevel

Waktu Memasak
n/a
Porsi
1 Org
Bookmark
10

Informasi dari Cookpad

726.741 Resep

Langkah Memasak

Langkah 1
Masukkan kopi bubuk, skm dan bubuk coklat ke dalam gelas lalu masukkan air panas.
Langkah 2
Celup-celupkan teh,setelah beberapa menit (2-3 menit) angkat tehnya. Sajikan
Langkah 3
Noted: Tambahkan air panas sedikit demi sedikit untuk menyeduh kopi bubuk,awalnya 1/4 gelas lalu goyang-goyang agar terkena air semua,biarkan 10 detik lalu tambahkan air panas hingga 1/2 gelas biarkan lagi 10 detik lalu tambahkan hingga 3/4 gelas,tutup,biarkan 1 menit lalu beri gula dan tambahan air hingga penuh lalu aduk.berlaku juga untuk membuat coffee milk tea,agar gas yang ada di bubuk kopi terbuang

Bahan

    1 sdm kopi bubuk instan tanpa gula (sy tanpa ampas juga)
    1 sdt bubuk coklat
    1 kantong teh celup
    2 sdm skm coklat
    200 ml air panas

Label

Bagikan Resep

Resep lainnya yang sama