Nila asam manis

Nila asam manis

Oleh Ierda azka, Karna lagi malas bikin sayur, jadi mau yg simple aja biar cepat😊perdana bikin asam manis 😃

Waktu Memasak
n/a
Porsi
0
Bookmark
13

Informasi dari Cookpad

726.741 Resep

Langkah Memasak

Langkah 1
Bersihkan ikan,kasih bumbu ikan,diam kan 30 menit.Setelah itu goreng ikan matang sisihkan
Langkah 2
Iris sesuai selera,bawang putih,bombai, dan cabe besar
Langkah 3
Potong sesuai selera,daun bawang,nanas dan tomat
Langkah 4
Tumis bawang bombai,putih dan cabe besar sampai harum
Langkah 5
Tambahkan air,masukan nanas, daun bawang dan tomat sampai air mendidih tambahkan gula,garam dan penyedap tes rasa
Langkah 6
Masukan ikan,diam kan beberapa menit sampai dirasa bumbu meresap kedalam ikan.tambahkan maizena, angkat dan sajikan

Bahan

    3 ekor ikan nila belah dua
    1 buah bawang bombai
    3 biji bawang putih
    Secukupnya daun bawang
    2 buah cabe hijau besar
    1 buah cabe merah besar
    1 buah tomat
    Secukupnya nanas
    1 sendok makan saos cabai
    4 sendok makan saos tomat
    Air
    Sedikit larutan maizena
    Gula,garam,penyedep
    Minyak untuk menggoreng

Label

Bagikan Resep

Resep lainnya yang sama