Original Beef Yoshinoya

Original Beef Yoshinoya

Oleh Noona Hilda, Masakan simpel yang byk disukai semua orang. Bisa dipadukan dengan nasi panas dan taburan bubuk cabe.

Waktu Memasak
n/a
Porsi
0
Bookmark
6

Informasi dari Cookpad

726.741 Resep

Langkah Memasak

Langkah 1
Cuci bersih daging, sisihkan
Langkah 2
Campurkan bahan saus : minyak wijen, soy sauce, mirin (gula), dashi, jahe, bawang putih
Langkah 3
Campur bahan saus dan daging dalam wadah, diamkan sejenak. Lalu tumis diatas pan, sampai berubah warna dan masukan bombay. Aduk rata dan biarkan bumbu meresap
Langkah 4
Apabila dirasa sudah cukup matang, angkat dan sajikan bersama nasi panas, taburan tougarashi dan daun bawang iris

Bahan

    200 gram Beef slice
    Secukupnya air
    1 buah bombay iris
    2 siung bawang putih, cincang
    3 sdm soy sauce
    secukupmya minyak wijen
    1/2 sdt bubuk dashi (bubuk ikan)
    1 cm Jahe parut
    Secukupnya mirin (non halal, bisa diganti dengan gula)
    Pelengkap Taburan
    Tougarashi bubuk
    Potongan daun bawang

Label

Bagikan Resep

Resep lainnya yang sama