Red velvet cream cheese brownies

Red velvet cream cheese brownies

Oleh reno.barlian, Rebake dari kakak @fitrisasmaya #pejuanggoldenapron3 #reno_week12

Waktu Memasak
1 Jam
Porsi
1 Loyang Uk 20x10 Porsi
Bookmark
29

Informasi dari Cookpad

726.741 Resep

Langkah Memasak

Langkah 1
Siapkan adonan cream cheese sesuai resep, sisihkan
Langkah 2
Kocok dengan menggunakan whisk gula dan telur
Langkah 3
Masukkan adonan cokelat Dcc yang telah dilelehkan, lalu tambahkan pewarna merah
Langkah 4
Masukkan terigu, aduk rata lalu tuang dalam loyang
Langkah 5
Tuang adonan creamcheese diatas nya lalu bentuk motif marmer lalu panggang dalam oven yang sudah dipanaskan lebih dahulu 170 derajat celciusdan panggang selama kurang lebih 40 menit tergantung masing2 oven ya

Bahan

    100 gr dcc potong2 - lelehkan bersama butter dan minyak, sisihkan
    40 gr butter
    35 gr minyak goreng
    1 butir telur kocok lepas
    70 gr gula pasir halus (saya gula pasir biasa lalu diblender)
    70 gr terigu protein sedang
    3/4 sdt pasta red velvet / pewarna merah
    Adonan cream cheese
    100 gr cream cheese
    1 btr kuning telur
    2 sdm gula pasir halus - saya pake gula halus
    1 sdm terigu - kocok semua bahan hingga lembut ya, sisihkan

Label

Bagikan Resep

Resep lainnya yang sama