Sambal Terasi

Sambal Terasi

Oleh Asmi Yulianti Wartiningsih, Sambal terasi selalu hadir di meja makan,sebagai pelengkap,apalagi di tambah ikan asin..bisa lupa daratan kalau dah makan 🤣🤣 Tentu saja tingkat ke pedasannya di sesuaikan dengan selera masing² ya.bagi saya sih ini pas kalau yang gak bisa makan cabe terlalu byk. Pedes manis,asem asin..👌👌👌 Yuk di coba..

Waktu Memasak
25 Menit
Porsi
1 Porsi
Bookmark
3

Informasi dari Cookpad

726.741 Resep

Langkah Memasak

Langkah 1
Siapkan bahan utk membuat cabenya,kupas bawang lalu cuci bersih dengan semua bahan.lalu iris bawang,cabe dan tomat.siapkan wajan,panaskan secukupnya minyak.
Langkah 2
Jika sudah panas,goreng bawang,bila sudah layu bawangnya,masukan cabe,tomat,dan terasi.biarkan agak layu baru angkat
Langkah 3
Dan masukan dalam cobek.beri gula dan garam,ulek hingga halus (sesuai selera tingkat kehalusan cabenya),baru masukkan ke dalam wadah.sambal terasi siap di sajikan.

Bahan

    15 siung bawang merah kecil²
    3 siung bawang putih
    10 buah cabe rawit
    1 buat tomat
    1 sdt terasi bakar
    1/2 sdm perasan jeruk nipis
    1/4 sdm Garam
    1/2 sdm Gula pasir
    Secukupnya minyak goreng

Label

Bagikan Resep

Resep lainnya yang sama